Cara Mengubah Name Server di IDwebhost – Part 2 | Tips Hosting
Nameserver bertugas menyimpan record DNS server untuk domain Anda. Nameserver bertanggungjawab untuk menyediakan alamat IP bagi nama domain. Nameserver akan memungkinkan Anda untuk mengakses website cukup dengan menggunakan nama domain saja, tanpa harus menggunakan alamat IP. Kemudian bagaimana cara setting nameserver di halaman member IDwebhost? Yuk ikuti langkahnya dibawah ini
1. Login ke member area. Dan pilih menu Domain.
2. Pilih nama Domain
3. Pilih menu Name Server
4. Masukan name server yang akan diganti dan klik ganti name server
Perubahan Name Server membutuhkan proses Propagansi maksimal 1 x 24 jam setelah pengaturan Name Server baru.
Name server belum berubah setelah 24 jam? Kamu bisa hubungi tim customer service terbaik kami melalui :
- Live Chat
- Email ( [email protected], [email protected], [email protected] )
- Whatsapp ke nomor 082292519991
- Hotline (0274) 415585
Selamat menikmati layanan kami ?
Member since 2 Jul 2013