Cara Setup CloudFlare dan Railgun

8 Feb 2020
Cara Setup CloudFlare dan Railgun campaign-unlimited

Cara Setup CloudFlare dan Railgun tidak sesulit yang anda perkirakan. Bagi anda yang ingin mengembangkan website, tentu saja ada banyak cara yang bisa dilakukan. Anda juga pastinya ingin agar website anda memiliki kecepatan terbaik. Dalam hal ini, ada banyak hal yang bisa anda terapkan, sebagaimana yang bisa dijelaskan di sini tentang cara Setup CloudFlare dan Railgun. Penerapan yang akan anda lakukan tersebut adalah dengan memanfaatkan yang namanya CDN. Dengan memanfaatkan sistem yang satu ini maka akan mampu meningkatkan kinerja akses di website yang anda miliki dengan mudah.

Dalam poin pentingnya, cara Setup CloudFlare dan Railgun ini akan mampu membuat kinerja dari website anda bisa meningkat dengan mudah sebesar 100%. Artinya adalah penerapan cara Setup CloudFlare dan Railgun ini akan mampu memberikan kepada anda sebuah cara signifikan yang anda butuhkan dan perlukan.

Baca Juga: Cara Menghasilkan Uang dari Blog atau Website

Dengan memilih layanan yang mendukung adalah teknologi CDN ini, sudah pasti anda akan mampu mendapatkan lebih banyak manfaat yang bisa diterapkan didalamnya. di sini anda juga bisa mencoba untuk memanfaatkan penerapan fasilitas yang diberikan oleh layanan hosting yang satu ini. Dengan tahu bagaimana metode yang tepat dalam memaksimalkan fungsi dari website itu sendiri, sudah pasti akan banyak hal yang bisa anda dapatkan dan peroleh nantinya.

Di sini anda akan bisa mendapatkan kemudahan dalam rangka mencapai semua yang anda butuhkan dengan mudah. Secara tidak langsung, penerapan metode yang tepat ini juga akan mampu membuat situs anda bisa optimal dan bekerja dengan cara yang sangat baik. Tentu saja bagi anda yang masih belum tahu bagaimana panduannya bisa mencoba untuk melakukannya dalam cara yang ada di bawah ini.

Login Terlebih Dahulu Di cPanel Anda

Cara Setup CloudFlare dan Railgun
idwebhost.com

Pertama dalam cara Setup CloudFlare dan Railgun yang harus anda terapkan adalah masuk atau Login terlebih dahulu di bagian cPanel anda. Kemudian yang bisa anda lakukan selanjutnya adalah dengan memilih menu yang ada didalamnya yaitu CloudFlare. Dengan adanya menu yang satu ini maka akan memberikan kemudahan kepada anda untuk mengakses setup yang diperlukan. Anda bisa masuk ke bagian software, kemudian klik icon yang satu ini.

Jika sudah maka anda bisa tinggal menekan saja tombol berwarna hijau supaya nantinya bisa memberikan kemudahan untuk mempercepat website yang anda miliki dengan mudah. Yang anda lakukan juga sebetulnya cukup sederhana, anda hanya tinggal memasukan email dan juga password yang anda miliki. Jika sudah melakukan Sign In, maka anda bisa menekan langsung pada tombol yang ada di bagian warna hijaunya.

Setup Pengaturan Provision Domain

Setelah cara pertama di atas, maka hal selanjutnya dalam cara Setup CloudFlare dan Railgun yang perlu anda lakukan adalah dengan mengeklik tombol berwarna hijau yang memiliki label provision domain with CNAME Setup. Di sini anda akan bisa lebih mudah melakukannya. Tinggal tunggu saja semua proses selesai dan anda akan bisa melakukan semuanya dengan mudah dan lancar. Dalam hal ini ada beberapa hal yang bisa anda lakukan lebih lanjut.

Biasanya nanti jika proses yang anda terapkan sudah benar, maka akan tersedia pilihan CloudFlare anda tersebut dengan status Active. Jika sudah memiliki status yang satu ini maka anda pun akan bisa merasakan sendiri banyak manfaat  yang bisa anda capai didalamnya. Umumnya nanti hanya ada 2 record CNAME yang tersedia didalamnya, yaitu untuk domainanda[dot]com, dan juga untuk www[dot]domainanda[dot]com.

Cara Mengaktifkannya Dengan Mudah

Cara Setup CloudFlare dan Railgun
idwebhost.com

Sekarang masuk ke tahap selanjutnya dalam cara Setup CloudFlare dan Railgun ini, yaitu dengan masuk ke bagian HOME. Kemudian, di sini anda bisa memilih Tab untuk mengtakses railgun itu sendiri. Di sini Sahabat IDwebhost bisa scroll lagi ke bagian bawahnya. Di sini anda akan menemukan submenu bernama Railgun dengan adanya ON/OFF yang tersedia didalamnya. Jika sudah demikian, maka anda hanya tinggal menekan tombol ON saja untuk mengaktifkan itu semua.

Tahap tambahan yang mungkin perlu anda terapkan dan tidak boleh sampai lupa adalah masuk ke menu SETTINGS. Kemudian di menu yang satu ini anda nantinya akan bisa menemukan fitur yang bernama Auto Minify. Di sini yang bisa anda lakukan adalah melakukan centang semua terhadap kotak yang tersedia. Dari sini anda akan bisa melakukan langkah pengetesan lebih lanjut. Bagian yang harus dicentang antara lain adalah JavaScript, CSS, dan HTML. Pastikan bahwa ketiga opsi tersebut sudah anda centang dengan mudah dan tepat.

Langkah Opsional Yang Perlu Diaktifkan

Ada tambahan lagi dalam cara Setup CloudFlare dan Railgun? Jawabannya adalah ya ADA. Anda bisa mencoba untuk mengaktifkan opsi Under Attack yang tersedia didalamnya. Mode yang satu ini akan bisa anda temukan pada bagian kanan atas. Di sini yang bias anda lakukan adalah tinggal mengaktifkan fitur yang satu ini. Biasanya dengan mode ini, maka sistem akan seacra otomatis menonaktifkan segala bentuk serangan yang bisa menurunkan kinerja dari website itu sendiri secara optimal. Apakah website anda diserang? Siapa yang tahu. Tapi kalau anda sudah punya cara pencergahannya sejak dini, hal ini akan bisa diminimalisir dengan mudah. Anda pun juga akan mampu mendapatkan semua yang dibutuhkan dengan cara signifikan.

Silahkan Menikmati Akses Web Super Cepat

Cara Setup CloudFlare dan Railgun
idwebhost.com

Dengan asumsi bahwa anda sudah melakukan cara Setup CloudFlare dan Railgun di atas, maka kini anda sudah bisa siap untuk mencoba perselancaran di dunia website dengan lebih cepat. Dalam hal ini anda akan bisa menikmati semuanya dengan serba cepat menggunakan CloudFlare dan juga RailGun. Semua itu akan memberikan kepada anda manfaat dan proteksi tambahan yang anda butuhkan. Ada beberapa tips yang bisa anda coba untuk terapkan dalam hal ini. Berikut adalah beberapa hal yang sebaiknya anda pertimbangkan untuk dilakukan dalam next steo-nya:

  • Silahkan melakukan pengujian langsung dengan Google PageSpeed jika anda sudah tahu dan paham bagaimana cara penerapannya. Dengan melakukan pengetesan maka anda akan bisa tahu apakah cara Setup CloudFlare dan Railgun yang anda terapkan sudah memberikan dampak signifikan atau belum.
  • Pastikan juga bahwa website Home URL anda memiliki nama dibelakanya dengan nama WWW. Jiak sudah, maka ini bagus sekali. Tapi jika belum anda bisa mengkonfigurasinya di bagian Dashboard Setting WordPress atau CMS yang anda gunakan.
  • Login juga ke akun CloudFlare untuk melihat langsung bagaimana statistik dan penggunaan dari bandwidth yang anda gunakan tersebut, apakah sudah dihemat atau belum. Jika sudah maka anda bisa login ke akun tersebut untuk juga mengecek menu Security yang ada diadlamnya. Menu ini akan membantu anda mendapatkan free SSL dengan mudahnya. Menarik, bukan?