Belajar Fashion Jadi Lebih Mudah dengan Kuasai Tips dan Skill dari Fitinline

14 Apr 2021
Belajar Fashion Jadi Lebih Mudah dengan Kuasai Tips dan Skill dari Fitinline campaign-unlimited

Latar Belakang

Dilatarbelakangi oleh permasalahan umum yang dihadapi sebagian wanita dalam menemukan pakaian yang pas di badan, Istofani Api Diany mendirikan fitinline.com pada tahun 2012. Fitinline merupakan platform yang mewadahi kegiatan belajar, berbagi, dan berbelanja apa saja tentang pembuatan baju

Apa Itu Fitinline?

Platform belajar fashion Fitinline mencoba menjawab tantangan sulitnya menemukan pakaian yang pas dengan ukuran badan. Tak hanya sekedar urusan jual beli secara online seperti halnya situs e-commerce lainnya, kekuatan Fitinline adalah sebagai saran berbagi dalam proses belajar fashion, termasuk dalam proses membuat baju dan terkoneksi dengan sesama penggiat fashion

Di Fitinline.com kamu akan menemukan berbagai fitur yang dapat membantu kamu dalam belajar membuat baju. Sahabat dapat

1. Melihat video tutorial

2. Mengunduh e-book

3. Mendapatkan contoh-contoh pola baju

4. Berdiskusi di forum

5. Ataupun membaca berbagai artikel.

Buat para fashion maker (penjahit, pemilik usaha konveksi ataupun garment), Fitinline menyediakan aplikasi keren yang bisa membantu usaha kamu! Sahabat bisa promosikan usahamu, mendapatkan pelanggan lebih banyak dan kamu bisa cari material berkualitas untuk bahan baku produksimu

Ramadan Syahdu di IDwebhost

Nah, dari pada kepo nih tontonin yuk RASYID “Ramadan Syahdu di IDwebhost” bersama para narasumber pilihan di kanal YouTube IDwebhost

#Fitinline #RamadanSyahdudiIDwebhost #WebHostingyaIDwebhost